Kapolsek Tandes Pantau Pelaksanaan Vaksinasi Massal Dosis 2

TNI - POLRI212 Dilihat

Kapolsek Tandes Pantau Pelaksanaan Vaksinasi Massal Dosis 2

JOGOJATIM. Surabaya – Pada hari ini  kamis  tanggal 12 Agustus 2021 sekira pukul 07.00 Wib, bertempat di halaman kantor kecamatan tandes Jalan Perumnas Balongsari No.1 Tandes Surabaya telah dilaksanakan Pengamanan 3 pilar dalam rangka  Pam giat Vaksin massal dosis 2  sinovac.

Adapun yang hadir dalam giat Pam giat Vaksin massal dosis 2  Sinovac di halaman Kecamatan Tandes adalah sebagai berikut. Kapolsek tandes  Kompol Hendry Ibnu Indarto, S.H., S.l.K., M.Si., Danramil Tandes Mayor inf. Suheri , Camat Tandes Drs. Dodot Wahluyo, MM, personil Polsek Tandes, personil  koramil tandes dan personil satpol PP Kecamatan tandes.

Giat tersebut adalah  giat vaksin dosis 2 Sinovac yang diperuntukan bagi warga kecamatan tandes terutama yang sudah vaksin dosis 1 di PKM Balongsari dan Manukan Kulon .

“Untuk jumlah kuota  vaksin dosis 2 Sinovac yang akan di suntikan kepada para peserta vaksin hari ini adalah sejumlah kurang lebih 2088 orang,”sebut saja Kompol Hendry Ibnu Indarto, S.H., S.l.K., M.Si., Kapolsek Tandes.

Dan untuk petugas Nakes tenaga kesehatan yang akan melakukan vaksin kepada para peserta vaksin dari PKM Balongsarj dan PKM Mnukan Kulon.

Untuk susunan antrian giat vaksin dosis 2 Sinovac di hal. Kec. Tandes sbb :
• no. 01 – 300  > pkl 08.00 – 09.00 wib
• no. 301 – 600 ? pkl 09.00 – 10.00 wib
• no. 601 – 900 ? pkl 10.00 – 11.00 wib
• no. 901 – 1200 ? pkl 11.00 – 12.00 wib
• no. 1201 – 1500 ? pkl 12.00 – 13.00 wib
• no. 1501 – 1800 ? pkl 13.00  – 14.00 wib
• no. 1809 – 2088 ? pkl 14.00 – 15.00 wib.

Sedangkan peserta yang sudah terlewatkan dari No.antrian bisa mengikuti dgn jadwal pukul 14.00 wib.(Red/Arif Ambon)